Rabu, 26 Februari 2020

Undang-Undang Perindustrian

Undang-Undang Perindustrian No. 3 Tahun 2014.

UU-RI No.3 Tahun 2014.

Deskripsi singkat :
Undang-undang Perindustrian memuat materi pokok sesuai dengan lingkup pengaturan yang meliputi penyelenggaraan urusan pemerintahan di bidang Perindustrian, Rencana Induk Pembangunan Industri Nasional, Kebijakan Industri Nasional, perwilayahan Industri, pembangunan sumber daya Industri, pembangunan sarana dan prasarana Industri, pemberdayaan Industri, tindakan pengamanan dan penyelamatan Industri, perizinan, penanaman modal bidang Industri dan fasilitas, Komite Industri Nasional, peran serta masyarakat, serta pengawasan dan pengendalian.

FILE BISA DI UNDUH DISINI :

0 komentar:

Posting Komentar